Female, Friendship, Fun (part 2)

Hari ke 2 di Jogja, tujuan utama kami hari ini adalah berlatih  dengan 2 maestro Joget Mataram, ibu Theresia Suharti (69 th) dan ibu Putri (73 th). Beruntung kami mendapatkan private class sebelum gladi beksan keesokan harinya. Berlatih bersama selama 2,5 jam, dan mendapatkan masukan bagi masing-masing kami, serta tips untuk menyiasati beragam gerakan sulit saat menari itu priceless.

2,5 jam yang gembrobyos

Continue reading “Female, Friendship, Fun (part 2)”

Female, Friendship, Fun (part 1).

Menari bagi  saya adalah seperti kembali ke masa kecil.  Ketika SD dan SMP saya rajin  berlatih menari di pendopo kawedanan Pare-Kediri. Ketika menginjak SMA, pindah ke Surabaya, kegiatan menari pun seakan terlupakan. Namun, terlupakan bukan berarti lupa sama sekali, kenangan menari Jawa selalu muncul. Sampai  saya bertemu dengan teman-teman yang memiliki minat sama (ternyata juga […]

Yogya, antara tari dan kuliner (1)

Menari di kraton Jogja? Ajakan untuk ikut latihan bersama – sebuah kegiatan yang rutin diselenggarakan oleh Kraton Jogja – adalah sebuah ‘tantangan’. Karena walau hanya latihan, setidaknya kami perlu menyiapkan diri agar bisa ‘tampil’ layak. Tapi kalimat ‘ke Jogja’ itu sendiri adalah ajakan yang menyenangkan. Langsung terbayang: jalan-jalannya, kulinernya, dan masih banyak lagi. Seperti lirik […]